Selain submit [kirim] artikel, kamu juga harus submit sitemap loh agar cepat terindex oleh google. Sangat beruntung bagi kita pengguna blogger, Karena sitemap Sudah disediakan secara otomatis.
Selain sudah disediakan secara otomatis, Sitemap di blogger ada berbagai macam loh! Dimulai dari xml,atom,dan ping.
Pada materi kali ini, Aku bakal bahas gimana submit sitemap xml,atom,dan ping.Aku berharap kamu membaca dengan benar tutorial dibawah ini, Karena tutorial akan kubagi menjadi 3 subjudul dengan masing masing membahas salah satu sitemap ini.
Bingung milih Template yang sesuai selera? Aku rekomendasiin template Oreo aja ---------> Klik Disini <----------
Cara Submit Sitemap Xml ke Search Console.
1] Masuklah ke akun search Console kalian masing masing, dan pilihlah menu sitemap. Berikut ini contoh tampilannya.
2] Copy paste Kode[link] dibawah ini dan masukan[submit] ke menu sitemap search console
https://caraidutt.blogspot.com/sitemap.xml
Note :
1] kode yang aku tandai merah, gantilah dengan url blog kamu.
2] untuk blog yang memiliki domain mandiri [beli] Tambahkan www misal : https://www.caraidutt.com/sitemap.xml
3] Jika cara tersebut tidak berhasil, Kami harap kamu mengulang dari awal, dan membaca dengan benar apa yang kami tulis. Dan jika berhasil,Kami ucapkan selamat ><
Bingung gimana cara buat sitemap? nih aku kasih tutorialnya
Cara Submit[kirim] Sitemap Atom ke search console
Untuk sitemap Atom sendiri, kamu sebenarnya bisa menggunakan beberapa tool [alat]. Tapi, disini kami akan memberikan tutorialnya tanpa menggunakan tool [alat].
1] sama seperti tadi, kamu masuklah ke search console dan pilihlah menu sitemap.
2] Copy paste kode dibawah ini dan masukan ke menu sitemap Google search console
https://caraidutt.blogspot.com/atom.xml?redirect=false&start-index=1&max-results=500
Note :
1] url yang aku tandain merah harap diganti dengan url blog kamu
2] jika kamu blog yang mempunyai domain mandiri [beli] harap tambahkan www , Misal : https://www.caraidutt.com/balabalalalabala
3] Jika adanya kesalahan dalam pengiriman sitemap, kami mengharap anda mengulang tutorial ini. Jika kamu mencapai keberhasilan, kami ucapkan selamat.
Cara PING sitemap ke google
Untuk melakukan PING sitemap ke google ini caranya cukup unik nih, kami mengharap anda membaca tutorial ini agar tidak terjadi kesalahpahaman.
1] Silahkan kamu membuka browser kamu dan masukan kode dibawah ini
https://www.google.com/webmasters/tools/ping?sitemap=https://adsendesu.blogspot.com/sitemap.xml
Note :
1] Url yang aku tandain merah, harap diubah dengan url kamu.
2] untuk blog yang memiliki domain mandiri [beli] Tambahkan www misal : https://www.adsendesu.com/sitemap.xml
2] Jika ada tulisan seperti dibawah ini, berarti kamu berhasil
demikianlah bagaimana caranya mensubmit sitemap ke google search consol